Skip to main content

Pengaruh Lingkungan Kerja dan Self Efficacy terhadap Komitmen Organisasional Dosen Politeknik Negeri Semarang

By February 18, 2023Algoritma, Sistem Informasi

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja dan self-efficacy terhadap komitmen organisasi. Penjabaran tujuan penelitian (1). Memeriksa dan menganalisis pengaruh lingkungan kerja terhadap komitmen organisasi, (2). Memeriksa dan menganalisis pengaruh self-efficacy terhadap komitmenorganisasi.Penelitian ini merupakan studi kuantitatif untuk menganalisis dan membuktikan hipotesis penelitian. Analisis data menggunakan analisis regresi berganda dilakukan melaluisoftwareSPSS. Hasil regresi memberikan bukti bahwa self-efficacy memiliki pengaruh yang dominan terhadap komitmen organisasi dengan koefisien regresi 0.358, sedangkan variabel lingkungan kerja dengan koefisien regresi 0,313. Kedua variabel independen, yaitu lingkungan kerja, self-efficacy memiliki pengaruh positif terhadap komitmenorganisasi.

Konsultasi Sekarang
Hmm, dilihat dari raut wajahnya sepertinya kaka lagi pusing masalah skripsi / tesis nih. Lagi bingung dimana kak? Belum punya judul? Stuck di proposal? Atau coding/ Algoritma? Klik di sini untuk mendapatkan bantuan dan konsultasi GRATIS.