Skip to main content

Optimasi Penjadwalan Mata Kuliah Menggunakan Metode Algoritma Genetika dengan Teknik Tournament Selection

Judul Skripsi: Optimasi Penjadwalan Mata Kuliah Menggunakan Metode Algoritma Genetika dengan Teknik Tournament Selection
 
DokterSkripsi.com – Bagi sebuah perguruan tinggi, penjadwalan perkuliahan merupakan suatu kegiatan yang sangat penting   untuk   dapat   terlaksananya   proses belajar mengajar   yang   baik.  Dimana   dalam   proses  belajar mengajar dapat dilakukan oleh semua pihak yang terkait, bukan hanya bagi dosen yang mengajar, tetapi juga bagi mahasiswa yang mengambil mata kuliah. Dalam penyusunan jadwal, ada beberapa variabel yang mempengaruhi yaitu: ruangan yang tersedia, jumlah mata kuliah yang diselenggarakan, waktu yang ada dan ketersediaan dosen yang mengajar. Oleh karena itu tujuan dari penelitian ini adalah merancang suatu sistem yang dapat membuat atau menyusun   jadwal    perkulihaan    secara  teroptimasi. Metode dalam proses pembuatan jadwal perkuliahan secara otomatis pada penelitian ini menggunakan metode algoritma genetika dengan teknik seleksi turnamen. hasil pengujian sistem dapat memberikan kemudahan dan kecepatan kepada user atau Program Studi Teknologi Informasi dalam proses pembuatan atau penyusunan jadwal untuk    perkuliahan,    yaitu hanya diperlukan waktu sekitar 14,7 menit dibandingkan dengan proses manual yang memerlukan waktu sekitar 2 (dua) hari.
Referensi:
ABDULLAH, S. AND TURABIEH, H., 2008. Generating University Course Timetable Using Genetic Algorithms and Local Search. pp.254–260.
AL-JARRAH, M.A., AL-SAWALQAH, A.A. AND AL-HAMDAN3, S.F., 2017.
Developing A Course Timetable System For Academic Departments Using Genetic Algorithm. 3(1), pp.25–36.
DUAN, K., FONG, S., SIU, S.W.I., SONG, W. AND ID, S.S.G., 2018. SS symmetry Adaptive Incremental Genetic Algorithm for Task Scheduling in Cloud Environments. pp.1–13.
ER, P., SAYED, S. AND AHMED, A., 2015. Automated Timetable Generator. 1(11), pp.118–121.
KOOY, N.J. VAN DER, 2017. The High School Scheduling Problem : Improving Local Search.
LUKAS, S., ARIBOWO, A. AND MUCHRI, M., 2012. Solving Timetable Problem by Genetic Algorithm and Heuristic Search Case Study: University of Pelita Harapan Timetable. Intech open, 2, p.16.
PUSPANINGRUM, W.A., DJUNAIDY, A. AND VINARTI, R.A., 2013. Penjadwalan Mata Kuliah Menggunakan Algoritma Genetika di Jurusan Sistem Informasi ITS. 2(1), pp.127–131.
RUDOVÁ, H., 2014. University Course Timetabling : From Theory to Practice.
SAHOO, R.K., OJHA, D., MOHAPATRA, D.P. AND PATRA, M.R., 2017. Automatic Generation And Optimization Of Course Timetable Using A Hybrid. 95(1).
SALVI, A., KHANVILKAR, O. AND BALKHANDE, B.W., 2016. Automatic Time-Table Generation System using Genetic Algorithm. 5(3), pp.824–826.
SANI, H.M., 2016. Solving Timetabling problems using Genetic Algorithm Technique. 134(15), pp.33–38.
SCIENCE, C. AND ENGINEERING, S., 2017. Automatic Time Table Generator 1. 7(5), pp.204–211.
SHINDE, S. AND GURAV, S., 2018. Automatic Timetable Generation using Genetic Algorithm. 9(4), pp.19–21.
SHUKLA, A., PANDEY, H.M. AND MEHROTRA, D., 2015. Comparative Review of Selection Techniques in Genetic Algorithm. pp.515–519.
SUHARTONO, E., 2015. Optimasi Penjadwalan Dengan Algoritma Genetika( Studi Kasus di AMIK JTC Semarang ). pp.132–146.
YADAV, S.L. AND SOHAL, A., 2017. Comparative Study of Different Selection Techniques in Genetic Algorithm. International Journal of Science and Mathematics Education, 6(3), pp.251–254.

Konsultasi Sekarang
Hmm, dilihat dari raut wajahnya sepertinya kaka lagi pusing masalah skripsi / tesis nih. Lagi bingung dimana kak? Belum punya judul? Stuck di proposal? Atau coding/ Algoritma? Klik di sini untuk mendapatkan bantuan dan konsultasi GRATIS.